Teman Setia pecinta buku bisa datang ke acara Bazaar Buku Murah yang diadakan di Gedung Pertemuan Salatiga, Jl. Pemuda No. 3 Salatiga. Teman Setia bisa belanja berbagai jenis buku dengan harga terjangkau. Bazaar Buku Murah ini digelar mulai 13 -21 April 2019. Yuk, belanja nutrisi otak, Teman Setia ^^