Official Youtube Tiara Andini

Gadis kelahiran Kabupaten Jember tanggal 23 September 2002 – Tiara Andini merilis single ‘Usai’ yang ditulis oleh Andmesh pada Jumat, 25 November 2022. Menceritakan sisi sentimental seseorang dalam hubungannya yang telah usai, terlebih hanya satu sisi saja yang mencintai.

Mungkin inilah waktunya
Mungkin inilah saatnya
Aku mengerti rasa sesal
Saat ada yang pergi menghilang
Kau datang mengukir luka
Yang sayang ‘tuk dilupakan
Kau pergi tanpa mengajarkan
Cara ‘tuk merelakanmu

Usai sudah semua cerita
Yang telah kita ukir berdua
Meninggalkan dirimu adalah
Hal terberat yang harus ku jalani
Aku memang kehilangan
Kamu yang sangat ku cintai
Namun kau telah kehilangan
Aku yang sangat mencintaimu

Ku akan terus belajar ‘tuk melupakan kamu
Yang begitu mudah melupakanku

Usai sudah semua cerita
Yang telah kita ukir berdua
Meninggalkan dirimu adalah
Hal terberat yang harus ku jalani
Aku memang kehilangan
Kamu yang sangat ku cintai
Namun kau telah kehilangan
Aku yang sangat mencintaimu

(Usai sudah semua cerita)
(Yang telah kita ukir berdua)
Meninggalkan dirimu adalah
Hal terberat yang harus ku jalani
Aku memang kehilangan
Kamu yang sangat ku cintai
Namun kau telah kehilangan
Aku yang sangat mencintaimu, hu-hu-uh

Aku yang sangat mencintaimu

About Post Author

Bagikan Dengan Sekali Klik: