Berbagai informasi tentang kebudayaan di tanah air Indonesia sangatlah menyenangkan. di acara ini teman setia akan disajikan berbagai pengetahuan baru, fakta unik dan menarik juga hal tersembunyi lainnya dari berbagai kebuadayaan yang ada di Indonesia ini.